tugas TP/AV

1. Sebutkan 10 bagian-bagian dalam pembuatan film dan jelaskan tugasnya masing-masing
2.Carilah contoh dari clapperboard dan jelaskan bagian bagianya
3. sebutkan dan jelaskan macam sudut pengambilan gambar (angel)  & berikan contoh gambarnya !
4. sebutkan dan jelaskan jenis jenis dari film
5. sebutkan dan jelaskan macam-macam genre film dan berikan contoh filmnya
6. jelaskan bagian-bagian dari kamera video/SLR dan fungsinya


JAWABAN


1.  10 Bagian Bagian dalam Pembuatan film Dan tugas Tugasnya
1. Produser Eksekutif, merupakan seorang investor yang membiayai proyek film atau video
yang diberikan kepada filmmaker (pembuat film) atau videoklipmaker. 
2. Produser yaitu seseorang atau beberapa orang yang bertugas mengelola segala hal yang
berhubungan dengan pembuatan film/video. 
3. Manajer Produksi, bertugas mengawasi aspek fisik produksi yang tidak berhubungan
dengan proses kreatif sebuah film atau video. 
4. Manajer Unit, Bertugas sebagaipengawas second production, tetapi untuk skala kecil
biasanya ditempatkan sebagai pengelola transportasi produksi.
5. Koordinator Produksi, bertugas mengkoordinasikan yang berhubungan dengan informasi
produksi.
6. Post-Production Supervisor, bertugas untuk mengawasi pelaksanaan paska produksi.
7. Director/Sutradara, bertanggung jawab terhadap aspek kreatif film, termasuk konten dan
mengendalikan alur plot, mengarahkan aktor, menyusun dan memilih lokasi dimana
pelaksanaan shoting film, menentukan waktu dan isi dari soundtrack film. 
8. First Asisstan Director,AD bertugas membantu manajer produksi dan sutradara.
9. Second Assistant Directorberugas membantu penyutradaraan latar belakang aksi dan extras 
10. Asisten Produksi,/produksi disebut PAs (Production Assistant).Bertugas membantu
kantor/departemen produksi untuk membantu pekerjaan-pekerjaan umum.

2.  Contoh dari clapperboard dan jelaskan bagian bagianya

-. Scene : Peletakan Nomor Adegan Yang tertera pada skenario 
-. Take : Menunjukan Jumlah Take yg di Pakai
-.  Sound : Menunjukan Adegan Ini di Garap pkek Sound Atau tidak
-. Prod : Judul Film
-. Dir : Nama Sutradara
-. Date : Tanggal Syuting
-. Camera : Nama Penata Camera
Int/Ext : Dilaksanakan Di luar atau di dalam
3. sebutkan dan jelaskan macam sudut pengambilan gambar (angel)
1. Extreme Close Up (ECU) Merupakan pengambilang gambar dari jarak sangat dekat, hingga pori-pori kulit pun bisa terlihat. Tujuannya agar obyek menjadi sangat-sangat jelas. 
2. Big Close Up (BCU) Untuk menunjukan ekspresi dari obyek, maka digunakan teknik big close up. Sasarannya adalah dari atas kepala hingga dagu obyek. 
3. Close Up (CU) Close Up dilakukan dengan mengambil gambar atas kepala obyek hingga bawah leher. Tujuannya agar wajah obyek nampak lebih jelas. 
4. Medium Close Up (MCU) Teknik ini bertujuan mempertegas gambaran profil seseorang. Pengambillannya dengan menyorot dari kepala hingga dada. 
5. Medium Shot (MS) Agar sosok orang semakin jelas maka teknik ini dilakukan. Sasarannya mulai kepala hingga pinggang. 
6. Full Shot (FS) Teknik ini memperlihatkan seluruh tubuh obyek, dari kepala hingga kaki. 
7. Long Shoot (LS) Untuk menunjukkan obyek sekaligus latar belakangnya, digunakan teknik Long Shoot. 
8. One Shoot (1S) Teknik one shoot adalah teknik shooting untuk menampilkan satu obyek saja. 
9. Two Shoot (2S) Lebih luas dari teknik sebelumnya, S2 iniu menampilkan adegan dua obyek yang terlibat percangkapan. 
10. Group Shoot (GS) Teknik Group Shoot mengambil gambar kumpulan orang. Seperti adegan pasukan, kerumunan orang dan sebagainya. 
4. sebutkan dan jelaskan jenis jenis dari film

1. Film Dokumenter
'' Ciri utama film dokumenter adalah menyajikan sebuah fakta. dimana film dokumenter selalu berhubungan dengan orang-orang tokok''
2. Film Fiksi
'' film fiksi lebih terikat dengan plot dan cerita yang di sajikanpun di luar kejadian nyata ( Cerita dari imajinasi penulis  penulis naskah)
3. Film Ekspremintal
'' film ini tidak mencertitakan apapun  bahkan kadang menentang kausalitas seperti yang dilakukan sineas sineas dan juga dada''
5. sebutkan dan jelaskan macam-macam genre film dan berikan contoh filmnya
1. Action : Film ini banyak menghadirkan Aksi dan pertarungan (Jurassic Word,Avengers)
2. Animation : genre ini anak-anak.. juga untuk kalangan dewasa (Disnep:Moana)
3. Adventure : Genre ini memberikan perjalanan dan pengalaman yang berharga (Indiana Jones,pites Of carribean)
4. Fantasy(sulap) : film ini mengusung tema seperti sulap,trik sulap (hary pother)
5. horror : film ini identik dengan mistis/memacu adrenalin (The Conjuring,Pengabdi setan)
6. jelaskan bagian-bagian dari kamera video/SLR dan fungsinya

1. Body 

nilah pusat aktivitas dari nyaris semua bagian yang dimiliki sebuah kamera DLSR. Selain tombol-tombol pengatur, ada komponen penting yang hanya terdapat dalam  kamera. Komponen itu tak lain dari cermin refleks dan sensor gambar.

2. Lensa berfungsi untuk memfokuskan pantulan cahaya dari obyek agar dapat tepat ditangkap oleh sensor
3. Tombol Shutter Tombol ini berfungsi mengaktifkan rana yang ada di dalam bodi, sesuai dengan setelan yang diinginkan.
4. View finder berfungsi untuk melihat objek dan menampilkan pengaturan dari kamera secara langsung
5. Layar LCD berfungsi untuk memperbesar gambar tampilan dan untuk mengcek rincianya
6. Baterai Sumber daya dari kamera 
7.Tombol On/Off Untuk Mhidupkan kamera dan mematikan

Komentar

Postingan Populer